Tag: Pasar Modal
Silahturahmi Idul Fitri: PROPAMI dan LSP Pasar Modal Sambut Tamu di Ruang Pertemuan BNSP
HALLOTANGSEL.COM – Semangat silahturahmi menyambut hari raya Idul Fitri semakin berkobar dalam rangkaian acara yang menggembirakan. Perkumpulan Profesi Pasar Modal Indonesia (PROPAMI) bersama Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Pasar Modal menggelar pertemuan istimewa di Ruang pertemuan Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) sebagai bagian dari perayaan Idul Fitri tahun ini, Jakarta (16/4/24). Pertemuan yang dipenuhi dengan kehangatan…